• Box Redaksi
  • Kontak
Patroli Kencana
Advertisement
  • Home
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Halo Polisi
  • Kronik
    • Olah Raga
    • Opini
    • Parlemen
    • Hukum
No Result
View All Result
  • Home
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Halo Polisi
  • Kronik
    • Olah Raga
    • Opini
    • Parlemen
    • Hukum
No Result
View All Result
Patroli Kencana
No Result
View All Result
Home Kronik

CBA Sentil Pengadaan Laptop BKPSDM Kabupaten Bogor

by admin@patroli
16 November 2025
in Kronik
0
CBA Sentil Pengadaan Laptop BKPSDM Kabupaten Bogor
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

BOGOR, INDONEWS — Pengadaan perangkat teknologi di lingkungan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Bogor kembali menjadi sorotan.

Pada awal November 2025, BKPSDM melakukan belanja laptop dan personal computer (tablet PC) dengan total anggaran mencapai Rp567.263.446.

Berdasarkan data yang diterima, pengadaan laptop dilakukan dengan spesifikasi layar 14 inci, RAM 16 GB, dan SSD 1 TB. Total anggaran untuk paket laptop tersebut mencapai Rp335.122.320.

Selain itu, BKPSDM juga menganggarkan Rp232.141.126 untuk pembelian personal computer atau tablet PC berlayar 11 inci dengan nano glass Gen 5, kapasitas penyimpanan 1 TB, serta perangkat lain dengan layar 8 inci, RAM 6 GB, baterai 5050 mAh, jaringan 5G, prosesor Pro M4, dan penyimpanan 512 GB.

Direktur Eksekutif Center for Budget Analysis (CBA), Uchok Sky Khadafi, membenarkan adanya pembelian perangkat tersebut.

Namun ia menilai BKPSDM tidak transparan karena hingga kini tidak menjelaskan berapa jumlah unit laptop yang dibeli.

“Tolong jangan ada dusta di antara pejabat dan publik. Yang perlu dijelaskan adalah jumlah laptop yang dibeli. Mengapa Kepala BKPSDM, Ibu Yunita Mustika Putri, menyembunyikan jumlah unitnya? Apakah agar publik tidak mengetahui harga satuannya?” tegas Uchok, Sabtu (15/11/2025).

Ia menilai ketertutupan tersebut berpotensi mengarah pada dugaan korupsi dan meminta Kejaksaan Negeri Kabupaten Bogor turun tangan menyelidiki.

“Ini pengadaan yang tidak transparan. Arah kasusnya bisa menjadi dugaan korupsi yang harus disidik Kejari Bogor,” katanya.

Uchok juga menyinggung peringatan keras Presiden Prabowo Subianto kepada Bupati Bogor, Rudy Susmanto, pada Desember 2024 lalu di Padepokan Garuda Yaksa, Desa Bojong Koneng, Kecamatan Babakan Madang.

Kala itu Prabowo menegaskan komitmennya memberantas korupsi di daerah.

“Bupati kalau gendut jangan korupsi, awas ya. Kalau korupsi tetap saya kejar,” ujar Prabowo kepada Rudy Susmanto.

Uchok menilai peringatan tersebut relevan di tengah mencuatnya isu pengadaan BKPSDM. Ia bahkan menyebut, jika Kejari enggan menyelidiki, maka persoalan ini bisa menjadi perhatian Presiden.

Hingga berita ini diterbitkan, BKPSDM Kabupaten Bogor belum memberikan penjelasan resmi terkait jumlah unit perangkat yang dibeli maupun proses pengadaannya. (htw)

Previous Post

Camat Ikut Milih, 7 Pengurus Tolak Hasil Temu Karya Katar Cileungsi

Next Post

Bawa Sajam Hendak Tawuran, 3 Remaja di Bogor Diamankan Polisi

admin@patroli

Next Post
Bawa Sajam Hendak Tawuran, 3 Remaja di Bogor Diamankan Polisi

Bawa Sajam Hendak Tawuran, 3 Remaja di Bogor Diamankan Polisi

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Sosok Perempuan Ditemukan Meninggal, Sebelumnya Diduga Sakit

Sosok Perempuan Ditemukan Meninggal, Sebelumnya Diduga Sakit

15 Juli 2025
Diduga Tampar Murid, Oknum Kepsek di Ciparay Jadi Tersangka

Kasus Kekerasan Oknum Kepsek di Ciparay, Orangtua Minta Pelaku Dihukum Setimpal

9 Agustus 2025
Kurang dari 2 Jam, Anggota Unit Reskrim Polsek Paseh Bekuk Pelaku Penganiayaan

Kurang dari 2 Jam, Anggota Unit Reskrim Polsek Paseh Bekuk Pelaku Penganiayaan

10 Juni 2025
Pemotor Tewas Usai Hantam Truk Parkir di Solokanjeruk

Pemotor Tewas Usai Hantam Truk Parkir di Solokanjeruk

15 Juni 2025
Polresta Banyumas Ungkap 4 Kasus Target Operasi Aman Candi 2025, Tangkap 11 Pelaku

Polresta Banyumas Ungkap 4 Kasus Target Operasi Aman Candi 2025, Tangkap 11 Pelaku

0
Peradin: Advokat Perlu Ada di Desa

Peradin: Advokat Perlu Ada di Desa

0
Razia Knalpot Brong di Majalaya, 20 Sepeda Motor Diamankan

Razia Knalpot Brong di Majalaya, 20 Sepeda Motor Diamankan

0
Wartawan Diusir, Transparansi di DPRD Purbalingga Dipertanyakan!

Wartawan Diusir, Transparansi di DPRD Purbalingga Dipertanyakan!

0
Sat Brimob Polda Jabar Tingkatkan Patroli, Ciptakan Kondusifitas

Sat Brimob Polda Jabar Tingkatkan Patroli, Ciptakan Kondusifitas

16 November 2025
Dua Residivis Pelaku Curas Digiring ke Polda Jabar

Dua Residivis Pelaku Curas Digiring ke Polda Jabar

16 November 2025
Operasi Antik,  Polres Garut Amankan Pengedar Sabu

Operasi Antik, Polres Garut Amankan Pengedar Sabu

16 November 2025
Bawa Sajam Hendak Tawuran, 3 Remaja di Bogor Diamankan Polisi

Bawa Sajam Hendak Tawuran, 3 Remaja di Bogor Diamankan Polisi

16 November 2025

Berita Terbaru

Sat Brimob Polda Jabar Tingkatkan Patroli, Ciptakan Kondusifitas

Sat Brimob Polda Jabar Tingkatkan Patroli, Ciptakan Kondusifitas

16 November 2025
Dua Residivis Pelaku Curas Digiring ke Polda Jabar

Dua Residivis Pelaku Curas Digiring ke Polda Jabar

16 November 2025
Operasi Antik,  Polres Garut Amankan Pengedar Sabu

Operasi Antik, Polres Garut Amankan Pengedar Sabu

16 November 2025
Bawa Sajam Hendak Tawuran, 3 Remaja di Bogor Diamankan Polisi

Bawa Sajam Hendak Tawuran, 3 Remaja di Bogor Diamankan Polisi

16 November 2025
Patroli Kencana

Surat Kabar Independent - Berbicara Fakta Mengungkap Nyata

Follow Us

Kategori

  • Daerah
  • Ekonomi
  • Halo Polisi
  • Hukum
  • Kronik
  • Olah Raga
  • Opini
  • Parlemen
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Uncategorized

Hubungi

Email
skipatroli90@gmail.com

Hubungi
+62 813-2291-1411

Box Redaksi

Alamat

Komplek Bumi Mutiara Cileunyi Blok E16-17 Rt 009 Rw 003 Kel. Cileunyi Wetan Kec. Cileunyi Kab. Bandung Prov. Jawa Barat

  • Box Redaksi
  • Kontak

Copyright ©2024 Patroli Kencana

No Result
View All Result
  • Home
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Halo Polisi
  • Kronik
    • Olah Raga
    • Opini
    • Parlemen
    • Hukum

Copyright ©2024 Patroli Kencana